Sidang Promosi Terbuka Program Doktor (S3) Pebra Heriansyah (A2602221008) Program Studi Agronomi dan Hortikultura (AGH)
(Senin, 21 April 2025, di Ruang Sidang Faperta Fakultas Pertanian tengah dilakukan sidang terbuka Doktor (S3) Pebra Herdiansyah (A2602221008) Fakultas Pertanian IPB University, dengan judul disertasi MEKANISME FISIOLOGI, ANALISIS FENOLIK, FLAVONOID, DAN KAPASITAS ANTIOKSIDAN PADA PEMBUNGAAN ANGGREK HITAM (Coelogyne pandurata LIndi.) Sidang dipimpin oleh Dekan …
Sidang Promosi Terbuka Program Doktor (S3) Maria Herianti (A360121001) Program Studi Entomologi (ENT)
(Kamis, 17 April 2025, di Ruang Sidang Faperta Fakultas Pertanian tengah dilakukan sidang terbuka Doktor (S3) Maria Herianti (A360121001) Fakultas Pertanian IPB University, dengan judul disertasi Pengembangan Formulasi Insektisida Nabati Ekstrak Piper aduncum dan Aglal odorata untuk Pengendalian Plutella xylostella (L.) (Lepidoptera: Plutellidae) pada Tanaman …
Panen Intensifikasi di Daerah Sub Sentra Produksi Padi: Teknologi Varietas IPB 9G dan Pengelolaan Kesehatan Tanah – Tanaman
Di Indonesia pertanaman padi tersebar di daerah sentra dan sub sentra produksi padi. Selama ini, Upaya intensifikasi selama ini lebih terfokus kepada daerah sentra produksi yang mana produktivitas sudah tinggi dan sulit ditingkatkan seperti di pantai utara Jawa Barat. Oleh karena itu, peningkatan produktivitas pada …
ICATS Malaysia, Melakukan Penandatanganan Kerjasama dengan Fakultas Pertanian IPB
Tim ICATS University Collage, Malaysia melaksanakan kegiatan Benchmarking di Fakultas Pertanian IPB, Tim ICATS mengunjungi Lab Kultur Jaringan, Departemen AGH pada 4 Desember 2024. Tim ICATS mengawali kegiatan dengan mengunjungi Indoor Garden, Departemen Arsitektur Lanskap, lalu kemudian mengunjungi kebun pendidikan SADIFA dan mengunjungi Museum IPB. …
[PENDAFTARAN BEASISWA IKA FAPERTA SEMESTER GENAP TA. 2025/2026]
[PENDAFTARAN BEASISWA IKA FAPERTA SEMESTER GENAP TA. 2025/2026] Hallo Greeners! Beasiswa IKA FAPERTA merupakan program bantuan keringanan dana bagi mahasiswa yang terkendala finansial dalam pembayaran UKT/SPP dan belum mendapatkan beasiswa. Beasiswa IKA FAPERTA terbagi menjadi 3 jenis beasiswa, yaitu Beasiswa UKT dan Beasiswa GOTA, serta …
Faperta IPB Launching Intercropping Padi Gogo di Lahan Peremajaan Sawit Rakyat (PSR) untuk Mendukung Swasembada Beras
Pada pengucapan sumpah sebagai presiden Republik Indonesia di Gedung Nusantara MPR/DPR/DPD, Jakarta, pada Minggu 20 Oktober 2024, Presiden Prabowo menyatakan komitmen Indonesia menuju swasembada pangan dan energi sebagai langkah utama untuk menghadapi tantangan global yang semakin kompleks. Berkaitan menanggapi hal tersebut, Fakultas Pertanian IPB University …
Fakultas Pertanian IPB dan PT Musim Mas menandatangani Kerjasama Fasilitas Pendidikan
Penandatanganan PT Musim Mas dengan Fakultas Pertanian IPB merupakan rangkaian dari beberapa kerjasama yang sudah terjalin lebih dari sepuluh tahun. Kali ini kedua belah pihak bekerjasama untuk merenovasi fasilitas pendidikan yakni, Renovasi Ruang Sidang dan VIP Lounge di Fakultas Pertanian. Penandatanganan dilakukan di Ruang Sidang …
Universitas Prof. Dr. Hazairin, SH Bengkulu Melakukan Kunjungan Ke Faperta IPB
Program studi Agroteknologi dan Akuakultur Universitas Prof. Dr. Hazairin, SH Fakultas Pertanian Bengkulu, pada Selasa,29 Oktober 2024. Mahasiswa dan Dosen melakukan kunjungan Akademik dalam rangka meningkatkan pengetahuan dan wawasan yang bertujuan untuk memberikan pengalaman langsung kepada mahasiswa mengenai proses akademik, fasilitas penelitian, dan kegiatan kemahasiswaan …
CARI CALON MAHASISWA PERTANIAN UNGGUL, FAPERTA IPB GELAR OLIMPIADE PERTANIAN INDONESIA
Bogor, 26 Oktober 2024. Pertanian merupakan sektor yang fundamental bagi Indonesia. Oleh karenanya perlu sumber daya manusia yang unggul dan tangguh untuk mengembangkannya. Terkait hal tersebut IPB menyadari pentingnya menciptakan petani yang berkualitas dan mampu menjawab berbagai tantangan. Salah satu ikhtiar yang dilakukan IPB melalui …
Sidang Promosi Terbuka Program Doktor (S3) Fitrianingrum Kurniawati (A3602202001)
(Kamis, 12 September 2024, di Ruang Sidang Faperta Fakultas Pertanian tengah dilakukan sidang terbuka Doktor (S3) Fitrianingrum Kurniawati (A3602202001) Fakultas Pertanian IPB University, dengan judul disertasi Kajian Nematoda Daun Aphelenchoides fragariae Di Pulau Jawa: Distribusi dan Identifikasi, Teknik Perbanyakan, dan Pengendalian Sidang dipimpin oleh Dekan Fakultas …