Learning Outcome

Learning Outcome

Doktor Ilmu Tanah

A. Mampu mengembangkan pengetahuan, teknologi, dan atau seni baru di dalam bidang keilmuannya atau praktek profesionalnya melalui riset, hingga menghasilkan karya kreatif, original, dan teruji
Learning Outcome :

  1. Mampu merencanakan, melaksanakan dan mengevaluasi riset untuk pengembangan IPTEK di bidang (silahkan isi sesuai dengan bidang program studi anda masing-masing) hingga menghasilkan karya yang memiliki kebaruan, inovatif dan teruji

B. Mampu memecahkan permasalahan sains, teknologi, dan atau seni di dalam bidang keilmuannya melalui pendekatan inter, multi, atau transdisipliner

Learning Outcome :

  1. Mampu memecahkan persoalan di bidang (silahkan isi sesuai dengan bidang program studi anda masing-masing) dengan cara menganalisis dan mensintesis berbagai pendekatan yang didasarkan pada filsafat ilmu yang luas

C. Mampu mengelola riset dan pengembangan yang bermanfaat bagi masyarakat dan keilmuan, serta mampu mendapat pengakuan nasional maupun internasional

Learning Outcome :

  1. Mampu mengelola, memimpin dan mengembangkan riset dan pengembangan serta mengkomunikasikan hasilnya ke komunitas ilmiah dan umum baik pada tataran nasional maupun internasional.

Doktor Pengelolaan Daerah Aliran Sungai

A. Mampu mengembangkan pengetahuan, teknologi, dan atau seni baru di dalam bidang keilmuannya atau praktek profesionalnya melalui riset, hingga menghasilkan karya kreatif, original, dan teruji
Learning Outcome :

  1. Mampu mengembangkan pengetahuan, teknologi dan ilmu rancang bangun teknologi KTA dan aspek hidrologi, routing, forecasting dan pengelolaan banjir melalui riset, hingga menghasilkan karya kreatif, original, dan teruji

B. Mampu memecahkan permasalahan sains, teknologi, dan atau seni di dalam bidang keilmuannya melalui pendekatan inter, multi, atau transdisipliner

Learning Outcome :

  1. Mampu mengelola strategi implementasi teknologi KTA skala DAS secara multipihak dan multi sektor dalam pengelolaan banjir

C. Mampu mengelola riset dan pengembangan yang bermanfaat bagi masyarakat dan keilmuan, serta mampu mendapat pengakuan nasional maupun internasional

Learning Outcome :

  1. Mampu memobilisir , mengelola, mengembangkan riset untuk mengembangkan rancang bangun teknologi inovatif KTA dan pengelolaan bajir pada suatu DAS.

Doktor Ilmu Benih dan Teknologi Benih

A. Mampu mengembangkan pengetahuan, teknologi, dan atau seni baru di dalam bidang keilmuannya atau praktek profesionalnya melalui riset, hingga menghasilkan karya kreatif, original, dan teruji
Learning Outcome :

  1. Mampu merencanakan, melaksanakan dan mengevaluasi riset untuk pengembangan IPTEK di bidang perbenihan tanaman hingga menghasilkan karya yang memiliki kebaruan, inovatif dan teruji

B. Mampu mengelola riset dan pengembangan yang bermanfaat bagi masyarakat dan keilmuan, serta mampu mendapat pengakuan nasional maupun internasional
Learning Outcome : 

  1. Mampu mengelola, memimpin dan mengembangkan riset dan pengembangan perbenihan tanaman serta mengkomunikasikan hasilnya ke komunitas ilmiah dan umum baik pada tataran nasional maupun internasional.

C. Mampu memecahkan permasalahan sains, teknologi, dan atau seni di dalam bidang keilmuannya melalui pendekatan inter, multi, atau transdisipliner
Learning Outcome :

  1. Mampu memecahkan persoalan di bidang perbenihan tanaman dengan cara menganalisis dan mensintesis berbagai pendekatan yang didasarkan pada filsafat ilmu yang luas

Doktor Agronomi dan Hortikultura

A. Mampu mengembangkan pengetahuan, teknologi, dan atau seni baru di dalam bidang keilmuannya atau praktek profesionalnya melalui riset, hingga menghasilkan karya kreatif, original, dan teruji
Learning Outcome :

  1. Mampu secara mandiri membuat ide dan konsep secara terstruktur untuk pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi baru dalam bidang agronomi dan hortikultura untuk menghasilkan karya kreatif, original, inovatif dan teruji;
    1. Metode Ilmiah
    2. Kemampuan Mandiri
    3. Komunikasi
    4. Pengetahuan Mutakhir
  2. Mampu membuat usulan dan melaksanakan penelitian mandiri pada bidang agronomi dan hortikultura sesuai dengan kaidah ilmiah;
    1. Metode Ilmiah
    2. Kemampuan Mandiri
    3. Komunikasi
    4. Lingkungan Tropika
    5. Fisiologi Tanaman
    6. Rekayasa Lingkungan Tanaman
    7. Pengetahuan Mutakhir
  3. Mampu menganalisis dan mensintesis secara mendalam hasil penelitian untuk menghasilkan kebaruan (novelty) ilmu pengetahuan dan teknologi pada bidang agronomi dan hortikultura.
    1. Metode Ilmiah
    2. Kemampuan Mandiri
    3. Komunikasi
    4. Pengetahuan Mutakhir

B. Mampu memecahkan permasalahan sains, teknologi, dan atau seni di dalam bidang keilmuannya melalui pendekatan inter, multi, atau transdisipliner
Learning Outcome :

  1. Menguasai pengetahuan secara mendalam tentang sumberdaya nabati, berupa tanaman agronomi, hortikultura dan sumber bioenergi, dan pengelolaannya untuk pencapaian produksi berkelanjutan melalui telaahan ekologi dan fisiologi
    1. Kemampuan Mandiri
    2. Komunikasi
    3. Lingkungan Tropika
    4. Fisiologi Tanaman
    5. Rekayasa Lingkungan Tanaman
    6. Pengetahuan Mutakhir
  2. Menguasai pengetahuan secara mendalam tentang fisiologi tanaman untuk pencapaian produksi tanaman secara berkelanjutan
    1. Kemampuan Mandiri
    2. Komunikasi
    3. Lingkungan Tropika
    4. Fisiologi Tanaman
    5. Rekayasa Lingkungan Tanaman
    6. Pengetahuan Mutakhir
  3. Menguasai pengetahuan secara mendalam tentang rekayasa lingkungan untuk pencapaian produksi berkelanjutan berbasis ekologi dan fisiologi melalui pendekatan inter- , multi- , atau transdisiplin
    1. Kemampuan Mandiri
    2. Komunikasi
    3. Lingkungan Tropika
    4. Fisiologi Tanaman
    5. Rekayasa Lingkungan Tanaman
    6. Pengetahuan Mutakhir

C. Mampu mengelola riset dan pengembangan yang bermanfaat bagi masyarakat dan keilmuan, serta mampu mendapat pengakuan nasional maupun internasional
Learning Outcome :

  1. Mampu merencanakan peta jalan penelitian dan mengelola penelitian dalam bidang agronomi dan hortikultura untuk mendapatkan pengakuan nasional dan internasional.
    1. Metode Ilmiah
    2. Kemampuan Mandiri
    3. Komunikasi
    4. Lingkungan Tropika
    5. Rekayasa Lingkungan Tanaman
    6. Pengetahuan Mutakhir
  2. Mampu berkomunikasi dan berinteraksi dengan pemangku kepentingan iuntuk menyampaikan ide, konsep, dan hasil penelitiannya pada tingkat nasional maupun internasional
    1. Metode Ilmiah
    2. Kemampuan Mandiri
    3. Komunikasi
    4. Lingkungan Tropika
    5. Fisiologi Tanaman
    6. Rekayasa Lingkungan Tanaman
    7. Pengetahuan Mutakhir
  3. Mampu mendiseminasikan ilmu pengetahuan dan atau teknologi baru pada bidang agronomi dan hortikultura yang diperoleh dari hasil penelitiannya untuk kemaslahatan umat manusia
    1. Metode Ilmiah
    2. Kemampuan Mandiri
    3. Komunikasi
    4. Pengetahuan Mutakhir
  4. Mampu memimpin dan mengelola kelompok kerja secara mandiri, komunikatif, aspiratif, dan partisipatif
    1. Metode Ilmiah
    2. Kemampuan Mandiri
    3. Komunikasi
    4. Pengetahuan Mutakhir

Doktor Pemuliaan dan Bioteknologi Tanaman

A. Mampu mengembangkan pengetahuan, teknologi, dan atau seni baru di dalam bidang keilmuannya atau praktek profesionalnya melalui riset, hingga menghasilkan karya kreatif, original, dan teruji
Learning Outcome :

  1. Mampu memecahkan persoalan di bidang genetika tanaman, pengelolaan keragaman genetik, pembentukan rekombinan, seleksi dan pengujian dalam rangka perbaikan genetik tanaman secara konvensional dan atau bioteknologi dengan cara menganalisis dan mensintesis berbagai pendekatan yang didasarkan pada filsafat ilmu yang luas
  2. Mampu merancang program pemuliaan yang efektif mulai dari menetapkan prioritas karakter yang akan diperbaiki, program seleksi yang sesuai sampai pelepasan varietas dengan mengintegrasikan berbagai komponen program alternatif pendekatan seluler dan molekuler yang ada
  3. Mampu memilih, menggunakan dan mengembangkan metode dan teknik terkini yang relevan untuk penelitian pemuliaan dan bioteknologi tanaman untuk mencapai tujuan penelitian
  4. Mampu membangkitkan dan memanfaatkan data bioinformatik dalam pemuliaan berbasis bioteknologi.

B. Mampu memecahkan permasalahan sains, teknologi, dan atau seni di dalam bidang keilmuannya melalui pendekatan inter, multi, atau transdisipliner
Learning Outcome :

  1. Memiliki pengetahuan lanjut dan mendalam tentang materi genetik tanaman, proses ekspresi dan pola pewarisannya
  2. Memiliki pengetahuan lanjut dan mendalam tentang perakitan keragaman, analisis keragaman genetik dan penanganan segregan dalam rangka perbaikan genetik tanaman
  3. Memiliki pengetahuan lanjut dan mendalam tentang teknik rekayasa genetika tanaman dalam rangka perbaikan genetik tanaman
  4. Memiliki pengetahuan lanjut dan mendalam tentang perancangan percobaan untuk pengujian lapangan dan laboratorium serta analisis datanya
  5. Memiliki pengetahuan lanjut dan mendalam tentang metode seleksi dan mampu mengembangkan program seleksi yang sesuai dengan tujuan pemuliaan tanaman
  6. Memiliki pengetahuan lanjut dan mendalam tentang adaptabilitas dan stabilitas genotipe tanaman berdasarkan analisis interaksi faktor genetik dan lingkungan

C. Mampu mengelola riset dan pengembangan yang bermanfaat bagi masyarakat dan keilmuan, serta mampu mendapat pengakuan nasional maupun internasional
Learning Outcome :

  1. Mampu mengelola riset dan pengembangan yang bermanfaat bagi masyarakat dan keilmuan serta mampu mengkomunikasikan pengembangan ide, konsep, serta pengetahuan dan teknologi yang diperoleh dari hasil penelitiannya ke komunitas ilmiah dan umum baik pada skala nasional maupun internasional
  2. Berbudi luhur, mampu mengembangkan sumber daya dan organisasi secara mandiri untuk melaksanakan program yang berada di bawah tanggung jawabnya, serta mampu mengelola hal-hal strategis di bidang pemuliaan dan bioteknologi tanaman secara mandiri, komunikatif, aspiratif, dan partisipatif.
  3. Mampu mendiseminasikan hasil penelitian bidang pemuliaan dan bioteknologi tanaman sehingga bermanfaat bagi pengembangan ilmu pengetahuan dan peningkatan kemaslahatan manusia

Doktor Entomologi

A. Mampu mengembangkan pengetahuan, teknologi, dan atau seni baru di dalam bidang keilmuannya atau praktek profesionalnya melalui riset, hingga menghasilkan karya kreatif, original, dan teruji
Learning Outcome :

  1. Mampu merencanakan, melaksanakan dan mengevaluasi riset untuk pengembangan IPTEK di bidang entomologi hingga menghasilkan karya yang memiliki kebaruan, inovatif dan teruji

B. Mampu memecahkan permasalahan sains, teknologi, dan atau seni di dalam bidang keilmuannya melalui pendekatan inter, multi, atau transdisipliner

Learning Outcome :

  1. Mampu memecahkan persoalan di bidang entomologi dengan cara menganalisis dan mensintesis berbagai pendekatan yang didasarkan pada filsafat ilmu yang luas

C. Mampu mengelola riset dan pengembangan yang bermanfaat bagi masyarakat dan keilmuan, serta mampu mendapat pengakuan nasional maupun internasional

Learning Outcome :

  1. Mampu mengelola, memimpin dan mengembangkan riset dan pengembangan serta mengkomunikasikan hasilnya ke komunitas ilmiah dan umum baik pada tataran nasional maupun internasional.

Doktor Fitopatologi

A. Mampu mengembangkan pengetahuan, teknologi, dan atau seni baru di dalam bidang keilmuannya atau praktek profesionalnya melalui riset, hingga menghasilkan karya kreatif, original, dan teruji
Learning Outcome :

  1. Mampu merencanakan, melaksanakan dan mengevaluasi riset untuk pengembangan IPTEK di bidang (silahkan isi sesuai dengan bidang program studi anda masing-masing) hingga menghasilkan karya yang memiliki kebaruan, inovatif dan teruji

B. Mampu memecahkan permasalahan sains, teknologi, dan atau seni di dalam bidang keilmuannya melalui pendekatan inter, multi, atau transdisipliner

Learning Outcome :

  1. Mampu memecahkan persoalan di bidang (silahkan isi sesuai dengan bidang program studi anda masing-masing) dengan cara menganalisis dan mensintesis berbagai pendekatan yang didasarkan pada filsafat ilmu yang luas

C. Mampu mengelola riset dan pengembangan yang bermanfaat bagi masyarakat dan keilmuan, serta mampu mendapat pengakuan nasional maupun internasional

Learning Outcome :

  1. Mampu mengelola, memimpin dan mengembangkan riset dan pengembangan serta mengkomunikasikan hasilnya ke komunitas ilmiah dan umum baik pada tataran nasional maupun internasional.